Boneka beruang ‘teddy bear’ dapat dengan mudah ditemukan di seluruh dunia. Tidak hanya dalam bentuk boneka, teddy bear juga ditemukan dalam t-shirt, poster, kotak makan siang, dan banyak lagi. Bagaimana asal muasal teddy bear? Teddy bear diciptakan di AS dan Jerman...